Banyak plus-minus ketika kamu memutuskan untuk hidup di kota besar. Sebagai contoh, saat kamu hidup di Kota Metropolitan. Apa yang kamu rasa?

Bahagia. Bisa jalan-jalan ke mal kapan saja. Meski jaraknya cukup jauh dari rumah.
Malas. Selalu tergesa-gesa saat mengantar anak sekolah dan berangkat kerja karena tak ingin terjebak macet.
Sumpek. Polusi dimana-mana. Ya udara, suara, duh, pokoknya kotor di hampir semua area.
Kurang Nyaman. Gang masuk rumah begitu sempit!